Preppy style adalah gaya yang sedang diminati. Ini merupakan gaya yang menonjolkan kerapihan tidak hanya di acara resmi, namun juga sehari-hari. Tanpa sadar ternyata saya penyuka style ini. Mari kita lihat seperti apa sih Preppy style..
Gaya berpakaian yang identik dengan school look ini dapat membuat penampilanmu jadi anggun. Outfitnya bisa kemeja putih, blazer, sweater, dan vest. Tapi preppy tidak harus dengan yang formal ladies, bisa juga dengan peterpan collar neck top yang ditumpuk sweater.
Gaya berpakaian yang identik dengan school look ini dapat membuat penampilanmu jadi anggun. Outfitnya bisa kemeja putih, blazer, sweater, dan vest. Tapi preppy tidak harus dengan yang formal ladies, bisa juga dengan peterpan collar neck top yang ditumpuk sweater.
Bagi muslimah, pilihan preppy ini lebi cocok karena pilihan gaya preppy cenderung pakaian longgar dan tertutup. Padu padan sweater, kemeja, atau blazer lebih baik tentu daripada selembar Tshirt. Bawahan bisa celana lebar atau rok, tentu akan stylish namun fashionable.
Foto di bawah ini preppy style saya, perpaduan peterpan coolar berbahan katun bermotif batik Pekalongan dengan Bolero. Nyaman untuk kuliah maupun sekedar jalan-jalan bersama kawan.